Senin, Mei 19, 2008

Akibat Kapitalisme dan Liberalisme

Era Muslim, Senin, 19 Mei 08 15:58 WIB

Ketua Dewan Syariah Induk Koperasi Pondok Pesantren (Inkopontren) PBNU KH Faiz Sukron Makmun MA menyoroti kecenderungan sistem ekonomi kapitalistik yang sangat merugikan rakyat kecil. Sistem ekonomi yang lebih mengedepankan kekuatan modal ini dipandang telah mematikan kekuatan ekonomi rakyat di Indonesia.

Hal itu disampaikan KH Faiz Sukron disela kegiatan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Institut Pertanian Bogor (IPB), di Pesantren Daarul Rahman Bogor.

Baca berita selengkapnya di sini.

0 komentar:

Menurut anda, haruskah pemerintah menaikkan harga BBM?

 
© free template by uniQue menu with : CSSplay photo header : pdphoto